Hidup Berkah Dengan Memperbanyak Syukur
Sahabat MQ Salah satu sumber dari banyak penderitaan yang kita rasakan adalah kecemasan terhadap hal-hal yang belum terjadi. Padahal, yang akan datang adalah takdir Allah yang sudah ditentukan-Nya. Ketika kita mampu menggunakan waktu dengan baik di masa sekarang, kita akan merasakan jaminan Allah di masa depan. Allah memberikan janji-Nya dalam surat Ibrahim ayat 7: وَاِذْ…