Pengendalian Nafsu dalam Islam Berdasarkan Surat Yusuf Ayat 53

Sahabat MQ di dalam Al-Qur’an, surat Yusuf ayat 53 Allah berfirman: ۞ وَمَآ اُبَرِّئُ نَفْسِيْۚ اِنَّ النَّفْسَ لَاَمَّارَةٌ ۢ بِالسُّوْۤءِ اِلَّا مَا رَحِمَ رَبِّيْۗ اِنَّ رَبِّيْ غَفُوْرٌ رَّحِيْمٌ ۝٥٣ Artinya: “Aku tidak (menyatakan) diriku bebas (dari kesalahan), karena sesungguhnya nafsu itu selalu mendorong kepada kejahatan, kecuali (nafsu) yang diberi rahmat oleh Tuhanku. Sesungguhnya Tuhanku Maha…

Mengikis Penyakit Hati Dengan Al-Qur’an

Sahabat MQ Hati merupakan pusat dari segala perasaan, niat, dan keyakinan. Allah SWT memberikan petunjuk dalam Al-Qur’an mengenai tiga jenis hati yang dimiliki oleh manusia, yaitu: Penyakit Hati yang Perlu Dihindari Penyakit hati adalah perasaan atau sifat buruk yang menghinggapi seseorang, seperti iri, dengki, sombong, dan berharap hanya pada makhluk. Salah satu penyakit hati yang…

Risalah Al Quran Surat Shad Ayat 41, Iblis Merintangi Dakwah Nabi Ayyub Alayhi Salam

Sahabat MQ Dalam Al-Qur’an, kisah Nabi Ayyub ‘alayhi salam disebutkan dalam surat Shad ayat 41:  وَاذْكُرْ عَبْدَنَآ اَيُّوْبَۘ اِذْ نَادٰى رَبَّهٗٓ اَنِّيْ مَسَّنِيَ الشَّيْطٰنُ بِنُصْبٍ وَّعَذَابٍۗ ۝٤١ Artinya: Ingatlah hamba Kami Ayyub ketika dia menyeru Tuhannya, “Sesungguhnya aku telah diganggu setan dengan penderitaan dan siksaan (rasa sakit).” Kisah ini menggambarkan ujian berat yang dihadapi Nabi Ayyub,…

Risalah Al-Qur’an Surat Al-Baqarah Ayat 173, Menyembelih Hewan Untuk Sesajen

Sahabat MQ dalam Q.S. Al-Baqarah Ayat 173 اِنَّمَا حَرَّمَ عَلَيْكُمُ الْمَيْتَةَ وَالدَّمَ وَلَحْمَ الْخِنْزِيْرِ وَمَآ اُهِلَّ بِهٖ لِغَيْرِ اللّٰهِۚ فَمَنِ اضْطُرَّ غَيْرَ بَاغٍ وَّلَا عَادٍ فَلَآ اِثْمَ عَلَيْهِۗ اِنَّ اللّٰهَ غَفُوْرٌ رَّحِيْمٌ ۝١٧٣ Artinya: “Sesungguhnya Dia hanya mengharamkan atasmu bangkai, darah, daging babi, dan (daging) hewan yang disembelih dengan (menyebut nama) selain Allah. Akan tetapi,…

Risalah Al Quran Surat Shad Ayat 41- Iblis Merintangi Dakwah Nabi Ayyub Alayhi Salam

Sahabat MQ dalam Al-Qur’an, kisah Nabi Ayyub ‘alayhi salam disebutkan dalam surat Shad ayat 41:  وَاذْكُرْ عَبْدَنَآ اَيُّوْبَۘ اِذْ نَادٰى رَبَّهٗٓ اَنِّيْ مَسَّنِيَ الشَّيْطٰنُ بِنُصْبٍ وَّعَذَابٍۗ ۝٤١ Artinya: Ingatlah hamba Kami Ayyub ketika dia menyeru Tuhannya, “Sesungguhnya aku telah diganggu setan dengan penderitaan dan siksaan (rasa sakit).” Kisah ini menggambarkan ujian berat yang dihadapi Nabi Ayyub,…

Mengungkap Asma Allah Al-Hafizh dalam Al-Quran

Sahabat MQ Al-Hafizh, yang berarti “Yang Maha Memelihara” atau “Yang Maha Menjaga,” sifat Allah yang menjaga seluruh ciptaan-Nya, mengawasi setiap detail alam semesta, serta memelihara wahyu-Nya, yaitu Al-Qur’an. Dalam konteks Al-Qur’an, Al-Hafizh menunjukkan sifat Allah yang menjaga makhluk-Nya dari bahaya, melindungi amal perbuatan manusia, dan memelihara wahyu-Nya hingga akhir zaman. Manifestasi dari sifat Al-Hafizh dalam…

Risalah Quran Surat Al Jin Ayat 9 – Apakah Dukun atau Para Normal Mengetahui Hal Ghaib?

وَّاَنَّا كُنَّا نَقْعُدُ مِنْهَا مَقَاعِدَ لِلسَّمْعِۗ فَمَنْ يَّسْتَمِعِ الْاٰنَ يَجِدْ لَهٗ شِهَابًا رَّصَدًاۖ wa annâ kunnâ naq‘udu min-hâ maqâ‘ida lis-sam‘, fa may yastami‘il-âna yajid lahû syihâbar rashadâ Sesungguhnya kami (jin) dahulu selalu menduduki beberapa tempat (di langit) untuk mencuri dengar (berita-beritanya). Akan tetapi, sekarang siapa yang (mencoba) mencuri dengar pasti akan menjumpai panah api yang…

Kodifikasi Al-Qur’an Melalui Tulisan

Sahabat MQ Al-Quran sebagai kitab suci umat Islam bukan hanya dihafalkan, tetapi juga didokumentasikan melalui tulisan. Menurut Syekh Ali Ash Shabuni, Al-Quran sejak awal didokumentasikan pada lembaran-lembaran oleh para pencatat yang ditunjuk langsung oleh Rasulullah SAW. Setiap kali wahyu turun, Rasulullah memerintahkan para sahabat untuk menuliskannya, sebagai ikhtiar untuk menjaga dan merekam ayat-ayat Al-Quran agar…

Bukti Al-Qur’an Adalah Wahyu Allah, Kitab At-Tibyan Fii Ulumil Qur’an

Sahabat MQ Al-Qur’an merupakan pedoman kehidupan bagi umat Islam di seluruh dunia. Lebih dari sekadar petunjuk dalam menjalankan ibadah, Al-Qur’an mengandung berbagai hikmah, pelajaran, dan inspirasi yang relevan dengan kehidupan sehari-hari. Berkah Al-Qur’an Diturunkan Secara Bertahap Salah satu keistimewaan Al-Qur’an adalah cara penurunannya yang bertahap. Proses ini bukan hanya sekadar urutan waktu, tetapi juga berfungsi…

Tafsir Qur’an Surat An-Nashr

Sahabat MQ Surat An-Nashr adalah surat ke-110 dalam Al-Qur’an yang diturunkan di Madinah setelah Surat At-Taubah. Surat ini terdiri dari tiga ayat dan mengandung pesan yang mendalam mengenai pertolongan Allah dan kemenangan umat Islam. Ayat 1: Pertolongan dan Kemenangan اِذَا جَاۤءَ نَصْرُ اللّٰهِ وَالْفَتْحُۙ ۝١ “Apabila telah datang pertolongan Allah dan kemenangan” Ayat ini menandakan…