Jika Orang Tua Masih Ada, Bagaimana Pembagian Harta Warisnya?

Sahabat MQ Pembagian harta waris adalah salah satu aspek penting dalam hukum waris Islam. Proses ini tidak hanya mengatur distribusi kekayaan setelah seseorang meninggal, tetapi juga mencerminkan nilai-nilai keadilan dan kepatuhan terhadap syariat. Dalam artikel ini, kita akan membahas prinsip-prinsip dasar pembagian harta waris, termasuk hak-hak orang tua, serta pentingnya diskusi dan keikhlasan dalam pelaksanaannya.…

Keajaiban Doa dalam Urusan Jodoh

Ibnu Qoyyim Rahimahullah pernah mengatakan bahwa sebab salah satu sebab terbesar kebaikan pada diri seorang hamba adalah ketika dia berdoa dengan yakin kepada Allah, karena sesungguhnya setiap kebaikan yang ada pada diri kita sejatinya itu adalah karena kebaikan dari Allah bisa jadi dari pengabulan doa-doa kita oleh Allah. Kemudian para ulama salafus saleh juga pernah…