Roadshow Majelis Taklim Rumahku Surgaku Dimulai: Menghidupkan Komunikasi & Keteladanan dalam Keluarga “Komunikasi Penuh Cinta, Parenting Penuh Teladan”

MQFMNETWORK.COM | BANDUNG, 23 Juli 2025 – Tangis haru, tawa hangat, dan pelukan ibu-anak mewarnai hari pertama Roadshow Majelis Taklim Rumahku Surgaku yang digelar di OCBC Syariah Bandung. Dengan tema “Komunikasi Penuh Cinta, Parenting Penuh Teladan”, kegiatan ini menjadi ruang belajar dan berbagi yang menyentuh hati banyak peserta, khususnya para ibu dan calon orang tua..…

Mengenal Sosok Khalifah Pengganti Rasulullah SAW

Sahabat MQ Pada Tahun 632 M, Rasulullah Saw wafat. Sebelum jenazah beliau dikuburkan, para sahabat sudah disibukkan dengan peristiwa yang disebut dengan Saqifah. Pada saat itu, para sahabat terlibat dalam diskusi yang sangat krusial mengenai siapa yang akan menggantikan Rasulullah Saw sebagai pemimpin umat Islam.  Pada saat itu para sahabat disibukkan dengan pertanyaan siapa pengganti…

Belajar dari Keluarga Nabi

Sahabat MQ Ketauladanan Nabi Muhammad SAW telah diabadikan oleh Allah SWT dalam Al-Qur’an, tepatnya dalam Surah Al-Ahzab ayat 21, yang berbunyi: لَقَدْ كَانَ لَكُمْ فِيْ رَسُوْلِ اللّٰهِ اُسْوَةٌ حَسَنَةٌ لِّمَنْ كَانَ يَرْجُوا اللّٰهَ وَالْيَوْمَ الْاٰخِرَ وَذَكَرَ اللّٰهَ كَثِيْرًاۗ ۝٢١ “Sungguh, pada (diri) Rasulullah benar-benar ada suri teladan yang baik bagimu, (yaitu) bagi orang yang mengharap…

Hidup Indah Bersama Rasulullah ﷺ

Kenapa Rasulullah saw wajib menjadi idola atau teladannya bagi kaum muslimin? Allah mengutus Nabi bukan hanya untuk kaum muslimin tapi sebagai rahmatan lil ‘alamin tandanya bahwasannya Nabi Muhammad hadir di dunia menjadi kebahagiaan untuk seluruh alam bagi orang orang yang dibuka hatinya khususnya kaum mukminin dan kaum muslimin firman Allah SWT Qs. Yunus ayat 58…